Mengalir dan Menemukan Makna Kehidupan

Air tidak saja menjadi sumber kehidupan, ia juga dapat menjadi guru kehidupan. Adakah dari kita yang pernah berguru pada gemericik air. Siapa saja yang melengkapi dirinya dengan kepekaan, mendengar suara-suara makna dibalik gemericik air.

Ada pepatah mengatakan "Mengalir seperti air, terima apa saja yang datang, bebaskan pikiran dari keinginan, kemudian sampai di puncak kehidupan".
Dalam kehidupan tersebut terkandung makna seperti ini, "ketika mengalir, bukankah di situ ada cahaya-cahaya kesempurnaan?". 

Comments

Popular posts from this blog

FERMENTASI JERAMI UNTUK PAKAN TERNAK

Pengertian, Ciri-ciri & Dunia Alay